Polisi dengan seragamnya senantiasa menyimpan pesona tersendiri bagi kaum hawa. Tak jarang kaum hawa menyimpan hasratnya dikarenakan merasa memiliki profesi yang tidak akan dilirik para polisi.
Berdasarkan survey kepada seratus polisi yang berteman dengan saya, berikut adalah lima profesi wanita yang mereka dambakan menjadi isteri mereka. Tapi namanya idaman nggak harus terwujud, kan? Namanya jodoh, siapa yang tahu?
Polisi
Kebanyakan polisi ternyata berharap bisa menggaet polwan sebagai isteri mereka. Alasannya, karena satu profesi, tidak sulit untuk saling mengetahui dunia pekerjaan mereka. Apalagi ppolisi terkadang jam kerjanya tidak beraturan alias supersibuk. Jika mendapat seorang polwan maka mudah sekali mendapat pengertian.
Sulitnya mencari waktu bersosialisasi dan sering bertemu di lokasi juga menjadi salah satu penyebab polisi banyak menggaet polwan.
Tenaga Medis

Polisi juga kebanyakan mengincar wanita yang berprofesi sebagai tenaga medis, mulai dari perawat, bidan, sampai dokter. Alasan utamanya adalah sama-sama sibuk sehingga satu sama lain bisa saling mengerti tentang kesibukan mereka. Polisi juga merasa ada kenyamanan saat berhubungan dengan tenaga medis, karena profesi polisi terkait erat banyak dengan kesehatan, kecelakaan, dan hal-hal medis di saat bertugas.
Tenaga Pengajar

Wirausaha

Polisi juga menyukai wanita yang berwirausaha tetapi sebaiknya dilakukan di rumah. Berdagang on-line, membuka toko, salon kecnatikan, dan sebagainya merupakan dambaan para polisi. Dengan begitu mereka merasa nyaman karena isteri mereka meskipun sibuk tetap bisa mengawasi keluarga.
Pegawai Negeri Sipil
Selain sama-sama sebagai abdinegara, perempuan yang bekerja sebagai PNS dianggap memiliki waktu lebih banyak juga untuk mengurusi keluarga mereka kelak. selain itu, dari sisi keuangan akan sama-sama nyaman karena masing-masing kelak akan punya pensiun untuk masa depan keluarga mereka.
0 komentar:
Post a Comment